Materi Pembelajaran di Sekolah Broadcasting IDS

sekolah broadcasting
sekolah broadcasting

Umumnya orang-orang akan mengira alumni sekolah broadcasting hanya akan bekerja di media penyiaran seperti televisi dan radio. Lebih dari itu, peluang lainnya terbuka lebar bagi mereka yang mempunyai ketertarikan pada bidang yang termasuk dalam industri kreatif ini. Tidak melulu soal televisi dan radio, jika dipelajari lebih jauh sudah ada banyak bidang yang berhubungan dengan broadcasting saat ini. Bahkan beberapa lembaga pendidikan juga sudah menyediakan program belajar bagi mereka yang inginkan nya. Seperti yang dilakukan oleh IDS (International Design School) di Jakarta. IDS adalah sebuah sekolah yang bergerak di bidang visual communication, di mana di dalamnya termasuk desain grafis, film dan animasi.

IDS sebagai sekolah digital berstandar internasional di Indonesia, menawarkan pembelajaran yang sangat layak untuk dipilih, terutama bagi yang ingin merasakan Sekolah broadcasting mengasah potensi yang dimiliki dan mempelajari segala sesuatu yang diperlukan jika ingin bekerja di dunia tersebut. IDS menawarkan sesuatu yang akan diminati oleh banyak orang, dan memiliki peluang kerja yang masih terbuka lebar. Sekolah tersebut mengemasnya dalam program belajar advance collage yang merangkum sekolah dengan broadcasting dalam beberapa bulan saja. 

sekolah broadcasting
sekolah broadcasting

Sehingga peserta didik bisa lebih cepat menyelesaikan pendidikan mereka dan melanjutkan ke tahap yang selanjutnya, yaitu membuat karya dan masuk ke dunia kerja. Studio production dan creative business & entrepreneurship menjadi pembelajaran andalan IDS di bidang ini. Dalam dua pembelajaran tersebut dirangkum semua yang diperlukan oleh peserta didik. Dalam studio production misalnya, mereka akan diajari tentang bagaimana sebuah studio film dan animasi bekerja, mereka juga akan dilatih untuk bisa bekerjasama dengan teman-teman di bidang lainnya secara lintas jurusan, yaitu digital desain, animasi, dan digital marketing.

Peserta didik juga diajari dari sisi bisnisnya, seperti mempelajari proses pendanaan, proses pembuatan, promosi, hingga ke tahap yang lebih serius, yaitu menampilkan karya mereka kepada orang-orang yang mereka targetkan. Semua itu dibimbing oleh tenaga pengajar yang juga merupakan praktisi di bidangnya masing-masing, sehingga proses belajar lebih terarah. Tunggu apalagi jika anda memiliki minat pada dunia broadcasting maka segera daftarkan untuk sekolah broadcasting terbaik di IDS.
Previous
Next Post »
Thanks for your comment